JAMU RAJA JAWA FOODTRUCK KAROSERI MOBIL YANG MEMBUTUHKAN DETAIL DAN DESAIN KHUSUS Selasa, 16 Februari 2016 Food truck  merupakan jenis  karoseri mobil khusus  yang membutuhkan detail dan desain khusus. Jadi belum tentu semua karoseri bisa mem... 5

FOODTRUCK KAROSERI MOBIL YANG MEMBUTUHKAN DETAIL DAN DESAIN KHUSUS

0



Food truck merupakan jenis karoseri mobil khusus yang membutuhkan detail dan desain khusus. Jadi belum tentu semua karoseri bisa membuat food truck. Sementara, dari sisi bahan baku pembuatan, tak ada perbedaan signifikan antara food truck dengan karoseri jenis kendaraan  lainnya.

Ada beberapa perbedaan antara karoseri food truck dengan mobil lainnya, terutama pada desain bodi luar dan dalam, serta instalasi elektrikal dan gas. hal ini butuh desain dan perhatian khusus. Misalnya penataan peralatan harus tepat sehingga memudahkan koki bekerja dalam mobil. Pengerjaannya pun harus diteliti agar tak menimbulkan risiko berbahaya.

Desain eksterior menyesuaikan ukuran dengan fungsi dan operasional food truck. Contohnya, pintu yang dibuka bisa digunakan untuk kasir menerima order dan display produk melalui kulkas yang transparan. Sementara itu, desain interior disesuaikan dengan penggunaan peralatan dapur yang dibutuhkan, seperti deep fryer, burner, freezer, chiller, dan lain-lain.

Spesifikasi karoseri dilengkapi dengan insulasi body dan exhaust system untuk mencegah panas saat dapur berjalan alias menjaga mobil tetap adem.



TERTARIK MEMBUAT FOOD TRUCK?..

HUBUNGI KAMI:


ANDRE / PRIYANTO
PHONE OR WA:
0858-8081-2310

Tidak ada komentar :

Posting Komentar


Copyright © Karoseri Mobil Khusus

Sponsored By: Free For Download Designed By: Now Blog